Indra UP3 Cengkareng Silaturahmi bersama Rekan Media

- Jurnalis

Rabu, 6 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, okjakarta.com – PT. PLN (Persero) UP3 area Cengkareng menggelar temu silaturohmi bersama sejumlah wartawan dalam rangka sinergitas bertempat di Restoran Ikan Bakar Jayapura Jl. Marsekal Suryadarma, Kota Tangerang, Jakarta Barat, Selasa (6/3).

Asisten Manager Keuangan Umum lndra mengatakan, pertemuan kali ini sebagai bentuk sinergitas antara PLN (Persero) sebagai badan usaha milik negara dengan insan wartawan sebagai sosial kontrol.

“Pertemuan hari ini sebagai langkah awal yang baik untuk saling mengenal antara PLN dan wartawan dan semoga semakin solid ,” ujarnya.

Melalui pertemuan ini lanjutnya, PLN UP3  Cengkareng dan insan pers akan bersinergi terutama terkait informasi dan pemberitaan yang baik dan positif.

Melalui momen ini, lndra berharap dapat meningkatkan upaya PLN dan insan media dapat memberikan manfaat bersama bagi kedua belah pihak.

”Pertemuan ini diharapkan dapat memberikan manfaat positif di antara kita,” ujarnya.

Sebagaimana diketahui, PLN UP3 Cengkareng menaungi sejumlah wilayah Jakarta Barat dan Tangerang Kota diantaranya wilayah Kecamatan Cengkareng, Kalideres (Jakbar), kemudian Kecamatan Batu Ceper dan Benda (Tangerang Kota)

Hadir dalam acara ini sejumlah pimpinan organisasi wartawan Jakarta Barat,  Hery Lubis bersama rekan PWI Jakbar, Cuncun bersama rekan MIOI Jakbar, Wawan bersama rekan FWJ Jakbar dan sejumlah rekan lainnya.

Berita Terkait

Komisi Informasi DKI Jakarta Dorong Ancol Tingkatkan Keterbukaan Informasi Publik
Sudin CKTRP,Pelihara Oknum Calo Berkeliaran di Lantai 10 Blok B Gedung wali Kota JB
Diduga Menjadi Tempat Prostitusi Puri Sehat Hotel & Spa
Profesionalitas KPK Dipertanyakan, Benedictus Danang: “Hukum Harus Bebas dari Kepentingan Politik
Pokja PWI Wali Kota Jaksel Peringati HPN dengan Syukuran Potong Tumpeng
Arifin, Wali Kota Jakpus Pimpin Langsung Razia Parkir Liar yang Meresahkan Kepentingan Umum
Cegah Tawuran Remaja, Kecamatan Sawah Besar Perketat Pengawasan dengan CCTV dan Patroli Gabungan
Gandeng Kementrian Kebudayaan DSNI Siap Luncurkan E-budaya Mobile

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 08:38 WIB

Komisi Informasi DKI Jakarta Dorong Ancol Tingkatkan Keterbukaan Informasi Publik

Jumat, 14 Februari 2025 - 08:29 WIB

Sudin CKTRP,Pelihara Oknum Calo Berkeliaran di Lantai 10 Blok B Gedung wali Kota JB

Kamis, 13 Februari 2025 - 12:43 WIB

Diduga Menjadi Tempat Prostitusi Puri Sehat Hotel & Spa

Kamis, 13 Februari 2025 - 08:37 WIB

Profesionalitas KPK Dipertanyakan, Benedictus Danang: “Hukum Harus Bebas dari Kepentingan Politik

Rabu, 12 Februari 2025 - 18:41 WIB

Arifin, Wali Kota Jakpus Pimpin Langsung Razia Parkir Liar yang Meresahkan Kepentingan Umum

Berita Terbaru

Mertopolitan

Diduga Menjadi Tempat Prostitusi Puri Sehat Hotel & Spa

Kamis, 13 Feb 2025 - 12:43 WIB