Pokja PWI Walikota Jakpus Jalin Sinergi dengan Sudin PPKUKM Jakarta Pusat

- Jurnalis

Kamis, 10 Oktober 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, okjakarta.com –  Kelompok Kerja (Pokja) PWI Walikota Jakarta Pusat melakukan kunjungan audiensi ke Suku Dinas Perindustrian Perdagangan Koperasi Usaha Kecil dan Menengah (PPKUKM) Kota Administrasi Jakarta Pusat, Kunjungan ini diterima langsung oleh Kepala Sudin PPKUKM, Tienda Damayanti, di ruang rapat blok C lantai 4 Gedung Walikota Jakarta Pusat, Kamis” (10/10/2024).

Tienda Damayanti mengapresiasi kunjungan tersebut dan berharap terjalin sinergi yang kuat dalam hal publikasi dan kolaborasi. “Kami sangat mengapresiasi inisiatif dari Pokja PWI Walikota Jakpus. Kami berharap komunikasi dan kerja sama ini dapat terus berlanjut,” ujarnya.

Sementara itu, Helmi AR Ketua Pokja PWI Walikota Jakpus, menyatakan bahwa Pokja PWI yang baru dibentuk beberapa bulan lalu ini telah mendapatkan persetujuan dari Walikota Jakarta Pusat.

“Kunjungan kami selain untuk silaturahmi, juga bertujuan membangun sinergi yang baik dengan Sudin PPKUKM, khususnya dalam mendukung program-program pemerintah melalui pemberitaan yang positif,” ungkap Helmi.

Pertemuan ini diharapkan menjadi awal yang baik untuk memperkuat hubungan antara Pokja PWI dan Sudin PPKUKM Jakarta Pusat dalam rangka mendukung pengembangan UMKM di wilayah Jakpus.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berita Terkait

Mobil dan Rumah Warga di Police Line Kecamatan Kalideres
Wali Kota Jakarta Pusat, Arifin Lakukan Sidak di Kelurahan Pegangsaan
PWI Jaya Tetap Solid, Jangan Ada Pemelintiran Fakta Hukum Terkait Putusan 591/Pdt.G/2024/PN Jakpus
PWI Jaya Tetap Eksis, Untung Kurniadi Lakukan Kebohongan Publik
Diduga Zaigon tempat Kumpulnya Laki Laki Hidung Belang
Dirut RSAB Harapan Kita Ajak Tenaga Kesehatan Laporkan SPT Lebih Awal
Wali Kota JP, Arifin Dampingi Pj Gubernur DKI Jakarta Tinjau Bank Sampah dan Panen Sayur Hidroponik
Muhardi Komitmen Membawa Bakornas LAPENMI PB HMI sebagai Lokomotif Pendidikan Nasional

Berita Terkait

Rabu, 19 Februari 2025 - 21:59 WIB

Mobil dan Rumah Warga di Police Line Kecamatan Kalideres

Rabu, 19 Februari 2025 - 20:31 WIB

Wali Kota Jakarta Pusat, Arifin Lakukan Sidak di Kelurahan Pegangsaan

Rabu, 19 Februari 2025 - 18:53 WIB

PWI Jaya Tetap Solid, Jangan Ada Pemelintiran Fakta Hukum Terkait Putusan 591/Pdt.G/2024/PN Jakpus

Rabu, 19 Februari 2025 - 18:42 WIB

PWI Jaya Tetap Eksis, Untung Kurniadi Lakukan Kebohongan Publik

Rabu, 19 Februari 2025 - 14:11 WIB

Diduga Zaigon tempat Kumpulnya Laki Laki Hidung Belang

Berita Terbaru

Foto: Mobil korban yang di Police Line

Mertopolitan

Mobil dan Rumah Warga di Police Line Kecamatan Kalideres

Rabu, 19 Feb 2025 - 21:59 WIB

Foto: Ketua PWI Jaya

Mertopolitan

PWI Jaya Tetap Eksis, Untung Kurniadi Lakukan Kebohongan Publik

Rabu, 19 Feb 2025 - 18:42 WIB