Pemprov DKI Raih Penghargaan Predikat Terbaik: Bukti Komitmen Kepada Publik

- Jurnalis

Rabu, 20 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

OKJAKARTA.com –Komisi Informasi (KI) Pusat kembali memberikan pengharagaan predikat terbaik sebagai badan publik informati terbaik kepada Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta untuk keenam kalinya di Istana Wapres pada Selasa (19/12).

Ketua KI DKI Jakarta, Harry Ara Hutabarat menyampaikan apresiasi atas capaian Pemprov DKI meraih predikat informatif sebagai bukti komitmen kepada publik dalam mengimplementasikan Keterbukaan Informasi Publik (KIP) di Jakarta.

“Pemprov DKI Jakarta telah membuktikan komitmen tinggi menjalankan UU KIP 14/2008. Ini dikuatkan melalui partisipasi E-Monev yang meningkat lebih baik dari tahun lalu,” ujar Harry dalam keterangan tertulis dikutip beritajakarta, Rabu (20/12).

Ia juga meyakini, Monev yang digelar KI DKI setiap tahun ini mengalami tren kenaikan dan menunjukkan progress positif dari aparatur hingga berdampak pada kenaikan kinerja di Jakarta.

“Terlebih, keterbukaan informasi memiliki dampak positif terhadap kesejahteraan warga dan naiknya kualitas demokrasi,” paparnya.

Karena itu, lanjut Harry, KI DKI akan menyelenggarakan Anugerah Keterbukaan Informasi Publik DKI Jakarta atas capaian E -Monev yang akan dihadiri Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono di Balai Agung Jakarta Pusat pada Kamis (21/12).

Berita Terkait

Ketua Fwji Indonesia Jakarta Barat H. Wawan, Buka Bersama dengan Anak Yatim
Terima Audiensi PWI, Wali Kota Arifin Bahas Upaya Benahi RW Kumuh di Jakarta Pusat
Wali Kota Jakpus, Menerima Audiensi PWI dan Mendukung Penuh Kegiatan Fun Bike
Khoe Seng Seng Mencari Keadilan Atas Pemutusan Listrik di Kios Miliknya di ITC Mangga Dua
Nakertransgi Jakpus Buka 2.708 Lowongan Kerja
Fahira Idris: Berkah Ramadhan Berikan Santunan 50 Anak Yatim di Wijaya Kusuma
Gerak Cepat Plt Wali Kota Jakarta Timur Bersih-bersih Pascabanjir
Arifin dampingi Mentri Perumahan Maruarar Sirait Peninjauan Rumah Akan Direnovasi Pos Rw 012 Tanah Tinggi

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 21:10 WIB

Ketua Fwji Indonesia Jakarta Barat H. Wawan, Buka Bersama dengan Anak Yatim

Kamis, 13 Maret 2025 - 16:45 WIB

Terima Audiensi PWI, Wali Kota Arifin Bahas Upaya Benahi RW Kumuh di Jakarta Pusat

Kamis, 13 Maret 2025 - 15:10 WIB

Wali Kota Jakpus, Menerima Audiensi PWI dan Mendukung Penuh Kegiatan Fun Bike

Rabu, 12 Maret 2025 - 14:04 WIB

Nakertransgi Jakpus Buka 2.708 Lowongan Kerja

Rabu, 12 Maret 2025 - 12:26 WIB

Fahira Idris: Berkah Ramadhan Berikan Santunan 50 Anak Yatim di Wijaya Kusuma

Berita Terbaru

Foto: JXB Siap Kolaborasi untuk Kemajuan Pariwisata di Ibu Kota

Blog

Jakarta Experience Board Percantik Wajah Ibu Kota

Kamis, 13 Mar 2025 - 05:23 WIB