Maju Jadi Caleg DPR RI Dapil Riau ll, Deby Sangari Sebut Dirinya Berpolitik Tanpa Uang

- Jurnalis

Rabu, 8 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Deby Sangari Maju Jadi Caleg DPR RI Dapil Riau ll Tanpa Uang (poto: dok Okjakarta)

Deby Sangari Maju Jadi Caleg DPR RI Dapil Riau ll Tanpa Uang (poto: dok Okjakarta)

Dari Provinsi DKI Jakarta, perjuangan Debby Sangari akan hijrah memperjuangkan masyarakat Riau II seperti yang diamanahkan oleh partainya.

Dengan ilmu serta pengalaman yang ada dan ingin turut berkontribusi dalam rangka memajukan Riau II di segala bidang, baik pembangunan fisik, non fisik dan pemberdayan ekonomi masyarakat.

Langkah berani Debby Sangari untuk hijrah dan mengabdi untuk masyarakat Riau II menjadi amanah baru yang bakal diembannya untuk ikut serta memajukan perekonomian Riau II dan memilih setia berjuang bersama PDI Perjuangan yang dirasa akan sejalan dengan visi dan misi yang akan dibawanya untuk kemajuan masyarakat Riau II.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Sekali lagi, saya mohon doa serta dukungannya sampai saya bisa terpilih sebagai anggota DPR RI dan mengabdikan diri saya untuk bangsa dan negara Indonesia tercinta ini,” pungkas Debby Sangari.

Editor : Helmi AR

Berita Terkait

Sah, Sutrisno Negara Sianturi Terpilih Jadi Ketua Gapensi Jakarta Timur 2024-2029
Usulan PDIP Agar Polri di Bawah TNI atau Kemendagri, z4Dinilai Cederai Semangat Reformasi
Gegara Fitnah Korupsi, 21 Simpul Tarik Dukungan dari Sobat Mas Pram dan Bang Doel
Ridwan Kamil Kunjungi Tanah Abang dan Hadiri Deklarasi Rumah Jakarta Bersatu
Hadiri Kampanye Cagub Ahmad Luthfi, Habib Zaki: Beliau Terbaik untuk Pimpin Jawa Tengah
Reza Patria Galang Dukungan Untuk Ridwan Kamil-Suswono
Hadiri Debat Cagub Perdana, Ketua KI DKI : Debat Tema Khusus Transparansi Sangat Dibutuhkan Publik Jakarta
Opini G30S di Sosmed dan reaksi publik

Berita Terkait

Senin, 2 Desember 2024 - 21:41 WIB

Sah, Sutrisno Negara Sianturi Terpilih Jadi Ketua Gapensi Jakarta Timur 2024-2029

Senin, 2 Desember 2024 - 07:36 WIB

Usulan PDIP Agar Polri di Bawah TNI atau Kemendagri, z4Dinilai Cederai Semangat Reformasi

Minggu, 24 November 2024 - 21:44 WIB

Gegara Fitnah Korupsi, 21 Simpul Tarik Dukungan dari Sobat Mas Pram dan Bang Doel

Senin, 4 November 2024 - 16:35 WIB

Ridwan Kamil Kunjungi Tanah Abang dan Hadiri Deklarasi Rumah Jakarta Bersatu

Senin, 21 Oktober 2024 - 00:15 WIB

Hadiri Kampanye Cagub Ahmad Luthfi, Habib Zaki: Beliau Terbaik untuk Pimpin Jawa Tengah

Berita Terbaru