HIKMAHBUDHI dan Institut Nalanda Jalin Kerja Sama, Siapkan Program Pendidikan Terintegrasi

- Jurnalis

Rabu, 27 Agustus 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Umum PP HIKMAHBUDHI, Candra Aditya Nugraha (kanan), bersama Rektor Institut Nalanda, Dr. Sutrisno (kiri), menunjukkan dokumen Memorandum of Understanding (MoU) yang baru saja ditandatangani di Jakarta

Ketua Umum PP HIKMAHBUDHI, Candra Aditya Nugraha (kanan), bersama Rektor Institut Nalanda, Dr. Sutrisno (kiri), menunjukkan dokumen Memorandum of Understanding (MoU) yang baru saja ditandatangani di Jakarta

Jakarta – Himpunan Mahasiswa Buddhis Indonesia (HIKMAHBUDHI) dan Institut Nalanda baru-baru ini menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) sebagai langkah strategis untuk memperkuat kerja sama di bidang pendidikan dan riset. Penandatanganan ini dilakukan di Jakarta dan disaksikan oleh perwakilan dari kedua belah pihak.

MoU ini bertujuan untuk membangun sinergi positif dalam berbagai program, termasuk pengembangan kurikulum, penelitian bersama, pertukaran pelajar dan dosen, serta penyelenggaraan seminar dan lokakarya. Kolaborasi ini diharapkan dapat meningkatkan kualitas sumber daya manusia, terutama di kalangan generasi muda Buddhis, serta mendorong inovasi melalui kajian mendalam.

Ketua Umum PP HIKMAHBUDHI Candra Aditya Nugraha mengungkapkan apresiasiasi atas terjalinnya kerja sama ini. “MoU dengan Institut Nalanda merupakan tonggak penting bagi HIKMAHBUDHI. Kami berharap kolaborasi ini dapat membuka banyak peluang baru bagi mahasiswa untuk belajar, berinovasi, dan berkontribusi lebih luas melalui pendekatan ilmiah,” ujarnya. Ia juga menambahkan bahwa sinergi ini akan menjadi jembatan bagi mahasiswa untuk lebih mendalami ajaran Buddha dalam konteks akademis dan penelitian.

Sementara itu, Rektor Institut Nalanda, Dr sutrisno Dr. Sutrisno, S. IP., MSi., menyambut baik inisiatif ini. “Kami sangat antusias menyambut kerja sama ini. HIKMAHBUDHI memiliki jaringan mahasiswa yang luas, sementara Institut Nalanda memiliki keunggulan di bidang akademik dan penelitian. Dengan bersatunya dua kekuatan ini, kami yakin bisa menciptakan program-program yang relevan dan berdampak signifikan, dan juga menyoal pentingnya pendidikan sebagai fondasi utama untuk menghadapi tantangan zaman. tutupnya

Penandatanganan MoU ini juga menjadi momentum untuk menyatukan visi kedua lembaga dalam memajukan pendidikan Buddhis di Indonesia. Ke depannya, kedua pihak berkomitmen untuk segera merealisasikan program-program yang telah disepakati, termasuk program beasiswa bagi mahasiswa berprestasi dan kurang mampu.

Berita Terkait

Kasatlak Pendidikan Duren Sawit Intensifkan Monev Jelang Hari Pertama Semester Genap 2025-2026
Anindya Yuris Sudiro Lolos sebagai Finalis Duta Pendidikan Jawa Barat 2026, Satu-satunya Perwakilan dari Kota Depok
Aksi Simpatik Jukir Kalideres Rayakan Hari Guru di SDN 07
Mahasiswa UNY Galakkan Donor Darah Lewat Red Heroes Project, Dorong Dukungan pada SDGs
Mahasiswa Curang Dijatuhi DO, Binus Tegaskan Komitmen Integritas di Era AI
Madrasah Papua Unjuk Kualitas: Empat Siswa Borong Medali di Olimpiade Madrasah Indonesia 2025
PWI Jaya Beri Pembekalan Literasi Media untuk MKKS SMK DKI
Siswi MTsN Kota Jayapura Wakili Papua di Olimpiade Bahasa Arab Nasional ke-8: Bukti Kebangkitan Pendidikan Bahasa Arab di Tanah Papua
Temukan berita-berita terbaru dan terpercaya dari OKJAKARTA.COM di GOOGLE NEWS. Untuk Mengikuti silahkan tekan tanda bintang.

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 22:33 WIB

Kasatlak Pendidikan Duren Sawit Intensifkan Monev Jelang Hari Pertama Semester Genap 2025-2026

Selasa, 16 Desember 2025 - 15:40 WIB

Anindya Yuris Sudiro Lolos sebagai Finalis Duta Pendidikan Jawa Barat 2026, Satu-satunya Perwakilan dari Kota Depok

Selasa, 25 November 2025 - 18:32 WIB

Aksi Simpatik Jukir Kalideres Rayakan Hari Guru di SDN 07

Senin, 24 November 2025 - 16:07 WIB

Mahasiswa UNY Galakkan Donor Darah Lewat Red Heroes Project, Dorong Dukungan pada SDGs

Minggu, 23 November 2025 - 18:46 WIB

Mahasiswa Curang Dijatuhi DO, Binus Tegaskan Komitmen Integritas di Era AI

Berita Terbaru

Foto: Kapolsek Tambora Kompol Muhammad Kukuh Islami memberikan arahan kepada personel gabungan TNI, Polri, Satpol PP, dan unsur pemerintah daerah saat Apel Kegiatan Rutin yang Ditingkatkan (KRYD) di Kelurahan Jembatan Lima, Jakarta Barat

TNI & POLRI

Polsek Tambora Bersama Tiga Pilar Perketat Pengamanan Malam Hari

Minggu, 25 Jan 2026 - 19:43 WIB

Foto: Dr. Bagus Sudarmanto, S.Sos., M.Si. Seorang pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) DKI Jakarta berpose di sela kegiatan organisasi, dengan latar belakang logo PWI

Opini

HPN 2026: Putusan MK Sudah Ada, Tapi Wartawan Masih Rentan

Minggu, 25 Jan 2026 - 16:11 WIB