Dwi Cahyono SH Memimpin Kerja Bakti Masal di Kalianyar

- Jurnalis

Senin, 20 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

OKJAKARTA.com – Lurah kalianyar Dwi Cahyono SH melakukan Giat Kerja Bakti bersama sama ASN dan juga kader PKK, Posyandu, Jumantik dan tokoh masyarakat yang berada di wilayah. Minggu ( 19 November 2023 )



ASN Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Barat secara serentak dan kompak melakukan kerja bakti sosial sesuai arahan dari Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta yang hari ini serentak melaksanakan kerja bakti massal di lima wilayah Kota yang Administrasi DKI Jakarta.



Dengan tajuk “Bakti Kita Untuk Jakarta” kegiatan tersebut melibatkan seluruh ASN baik lingkup kelurahan, kecamatan, kota, provinsi, hingga warga masyarakat.


Dwi Cahyono SH mengatakan kegiatan ini sangat positif untuk terus diterapkan, jangan hanya sekali ini saja. Bersih lingkungan seperti ini bisa mensosialisasikan kerja bakti di lingkungan, dimana mereka masyarakat tinggal dimulai dari diri lingkungan sendiri,” ujarnya.

“Dengan melakukan kegiatan bakti membersihkan sampah berimbas pada mencegah kesehatan masyarakat dan juga mencegah terjadinya banjir,” kata

Dwi Cahyono SH mengatakan kerja bakti yang dilakukan sangat tepat saat ini, untuk mengantisipasi datangnya musim penghujan di seluruh Kecamatan yang ada di DKI Jakarta.

“Diharapkan kerja bakti untuk kebersihan lingkungan dan atasi banjir bisa berkesinambungan diprogramkan pemprov DKI Jakarta maupun Pemko diwilayah DKI,” kata Dwi Cahyono SH.

Dalam pelaksanaan kerja bakti ini Pj Gubernur memerintahkan, mengarahkan semuanya ASN berkolaborasi bersama dengan masyarakat untuk melakukan kerja bakti pembersihan wilayah dan saluran.

 

Berita Terkait

Bakrie Amanah Gelar Kegiatan Anak Negeri, 480 Anak Yatim Dhuafa Belanja Bersama
Ketua PWI Pusat Zulmansyah Soroti Dampak Revisi UU Penyiaran dalam RDPU Komisi I DPR RI
CEO dan Founder One Global Capital Iwan Sunito Dukung Karya Jurnalistik Terbaik di Malam Anugerah MHT ke-51 PWI Jakarta
Drs. Arifin, Wali Kota Jakpus Apresiasi Predikat Pelayanan Prima 2024
Dukung Pendidikan Inklusif, PLN dan Panti Sosial Bina Netra dan Rungu Wicara (PSBNRW) Cahaya Batin Gelar Pelatihan Bersama
Siapa Penguasa Jakarta Sebenarnya? Reklame Ilegal Ungkap Dugaan Permainan Oknum
SMSI Hadirkan Visi Pers Beretika dan Berdaya Saing di World Press Freedom Day 2025
Arifin Dampingi Gubernur Jakarta Aktivasi Balai Rakyat di GOR Kemayoran 

Berita Terkait

Selasa, 6 Mei 2025 - 16:28 WIB

Bakrie Amanah Gelar Kegiatan Anak Negeri, 480 Anak Yatim Dhuafa Belanja Bersama

Senin, 5 Mei 2025 - 18:43 WIB

Ketua PWI Pusat Zulmansyah Soroti Dampak Revisi UU Penyiaran dalam RDPU Komisi I DPR RI

Senin, 5 Mei 2025 - 18:15 WIB

CEO dan Founder One Global Capital Iwan Sunito Dukung Karya Jurnalistik Terbaik di Malam Anugerah MHT ke-51 PWI Jakarta

Senin, 5 Mei 2025 - 16:28 WIB

Drs. Arifin, Wali Kota Jakpus Apresiasi Predikat Pelayanan Prima 2024

Senin, 5 Mei 2025 - 15:32 WIB

Dukung Pendidikan Inklusif, PLN dan Panti Sosial Bina Netra dan Rungu Wicara (PSBNRW) Cahaya Batin Gelar Pelatihan Bersama

Berita Terbaru