Kompol Ridha Aditya, Kasat Lantas Jakbar Gencar Lakukan Edukasi Keselamatan Jelang ldul Fitri 1445 H

- Jurnalis

Rabu, 27 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, okjakarta.com –  Menjelang perayaan Hari Raya Idul Fitri 1445 H tahun 2024 M Personel Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Jakarta Barat gencar melakukan edukasi kepada masyarakat, Rabu (27/3/2024).

Upaya edukasi ini dilakukan di berbagai tempat strategis, termasuk sekitar pos pengamanan (pam) lebaran, terminal bus, dan lampu lalu lintas ( traffic light) di wilayah hukum Polres Metro Jakarta Barat.


Kompol Ridha Aditya, Kepala Satlantas Wilayah Jakarta Barat, menjelaskan, “Kami gencar memberikan edukasi kepada masyarakat sebagai upaya untuk mengingatkan agar peduli terhadap keamanan dan keselamatan saat merayakan Idul Fitri dan mudik ke kampung halaman.” ucapnya saat dikonfirmasi, Rabu, 27/3/2024.

Merayakan Idul Fitri dengan pulang ke kampung halaman adalah tradisi tahunan bagi masyarakat untuk bersilaturahmi dengan keluarga dan kerabat.


Namun, Kami dari Satlantas Jakarta Barat ingin mengingatkan agar masyarakat menghindari melakukan perjalanan jauh dengan sepeda motor untuk menjaga keselamatan diri sendiri dan keluarga.

Satlantas Jakarta Barat juga mengingatkan agar masyarakat tidak mengendarai sepeda motor dengan muatan berlebihan atau berboncengan lebih dari 2 orang.


” Jika ditemukan pelanggaran, Satlantas akan melakukan tindakan, termasuk melakukan putar balik bagi pengendara yang melanggar ketentuan tersebut,” tegas nya.

Berita Terkait

Penanaman Pohon di Trenggalek, TNI–Polri dan Perhutani Perkuat Sinergi Lingkungan
TNI AD dan Warga Bangun Jembatan Perintis Garuda II di Trenggalek
Operasi SAR Hari Ketiga, Korban Kecelakaan Laut di Karimun Ditemukan
Danrem Untoro Tinjau Proyek Jembatan Gantung Program Garuda Tahap II
Progres Tertinggi KDKMP Pacitan, Danrem Untoro Turun Langsung
Danrem 081/DSJ Pastikan Program Ketahanan Pangan Terus Jalan
Polsek Tambora Tangkap Spesialis Pencuri Kabel Gardu PLN, Salah Satu Pelaku Eks Teknisi
Pendekatan Persuasif TNI Menang Hati, Lima Eks OPM Kembali ke NKRI
Temukan berita-berita terbaru dan terpercaya dari OKJAKARTA.COM di GOOGLE NEWS. Untuk Mengikuti silahkan tekan tanda bintang.

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 16:30 WIB

Penanaman Pohon di Trenggalek, TNI–Polri dan Perhutani Perkuat Sinergi Lingkungan

Senin, 12 Januari 2026 - 13:46 WIB

TNI AD dan Warga Bangun Jembatan Perintis Garuda II di Trenggalek

Minggu, 11 Januari 2026 - 19:31 WIB

Operasi SAR Hari Ketiga, Korban Kecelakaan Laut di Karimun Ditemukan

Jumat, 9 Januari 2026 - 23:56 WIB

Danrem Untoro Tinjau Proyek Jembatan Gantung Program Garuda Tahap II

Jumat, 9 Januari 2026 - 16:42 WIB

Progres Tertinggi KDKMP Pacitan, Danrem Untoro Turun Langsung

Berita Terbaru

Mertopolitan

Audiensi Imigrasi dan Wartawan Hukum Soroti Bahaya TPPU

Rabu, 14 Jan 2026 - 23:29 WIB

Ketua DPD RI T.B Najamuddin memimpin Sidang Paripurna ke-6 DPR RI di Komplek Parlemen Senayan, Jakarta, Rabu (14/1/2026) - Foto: Humas DPD RI

Politik

DPD RI Gelar Sidang Paripurna ke-6

Rabu, 14 Jan 2026 - 21:13 WIB

pariwisata

Gibran Pimpin Rakornas Kepariwisataan 2026

Rabu, 14 Jan 2026 - 21:01 WIB

Foto: Relawan Antar Generasi (RANGER) menggelar kegiatan donor darah dalam rangka Milad ke-6 di Kecamatan Palmerah, Jakarta Barat

Sosial

RANGER Rayakan Milad ke-6 dengan Donor Darah untuk Warga

Rabu, 14 Jan 2026 - 20:41 WIB