Warga DKI Jakarta Mengisi Liburan Natal 2023 Kunjungi RTH Kalijodo

- Jurnalis

Minggu, 24 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

OKJAKARTA.com – Semarak Natal benar-benar dirasakan semua kalangan yang hadir di RTH Kalijodo.

Tak hanya dari berbagai kalangan usia namun juga berbagai latar belakang agama dan kepercayaan.

Kali ini kawasan Ruang Terbuka Hijau (RTH) Kalijodo menjadi salah satu tempat yang ramai dikunjungi warga DKI Jakarta untuk mengisi libur Natal 2023.

Pantauan Wartawan di lokasi, sekitar pukul 16.00-21.00 WIB, Minggu (25/12/2017), RTH Kalijodo terlihat ramai oleh warga yang menghabiskan waktu bersama keluarga.

Ada juga yang terlihat senang bermain-main dengan fasilitas yang ada di RTH Kalijodo.

Salah seorang pengunjung, Ria (28) kedatangannya ke RTH Kalijodo untuk menghabiskan waktu libur panjang bersama keluarga di sini.

Ria juga mengaku sering mengunjungi RTH Kalijodo di kala libur.

“Saya memang kalau libur sering ke sini bang dengan suami dan anak. Iya ini jalan-jalan kesini, mumpung libur panjang. (Di RTH Kalijodo) cuma duduk-duduk saja, sambil cari angin,” ujar Ria kepada Wartawan

Adapun alasannya membawa keluarganya ke RTH Kalijodo karena liburan di sana tidak menghabiskan uang banyak.

RTH Kalijodo semakin semarak oleh adanya live music yang melantunkan lagu-lagu dangdut. Penampilan penyanyinya pun menarik perhatian para pengunjung yang datang. Para pengunjung juga terlihat merapat ke tempat live music.

Berita Terkait

HUT ke-498 Jakarta: PLN Suguhkan Promo Tambah Daya dan Ragam Hiburan di CFD
Saatnya Kebijakan Publik Lebih Inklusif, Komisi Informasi DKI dan Dinas Kominfotik Gelar Seminar KIP di Universitas Sahid
Konflik Pertanahan di Kebun Sayur Kapuk: Ribuan Warga Terancam Kehilangan Rumah, Ini Penjelasan Warga dan Kuasa Hukum 
Tragedi Penggusuran di Kebun Sayur Cengkareng: Ribuan Warga Kehilangan Tempat Tinggal, Aktivis Camelia Lubis Desak Pemerintah Turun Tangan
Artis Camelia Panduwinata Lubis Tersentuh, Tangisnya Pecah Saksikan Penggusuran Paksa Warga Kebun Sayur
PKL Kemayoran Tersingkir dari PRJ 2025, Serukan Perlindungan UMKM dan Warisan Budaya
HUT ke-498 Kota Jakarta, PLN Gelar Diskon Tambah Daya hingga 50%
Sengketa Aset YAI Berpotensi Mengganggu Pendidikan Ribuan Mahasiswa, Komisi III DPR Turun Tangan

Berita Terkait

Rabu, 25 Juni 2025 - 08:44 WIB

HUT ke-498 Jakarta: PLN Suguhkan Promo Tambah Daya dan Ragam Hiburan di CFD

Selasa, 24 Juni 2025 - 19:55 WIB

Saatnya Kebijakan Publik Lebih Inklusif, Komisi Informasi DKI dan Dinas Kominfotik Gelar Seminar KIP di Universitas Sahid

Senin, 23 Juni 2025 - 22:52 WIB

Konflik Pertanahan di Kebun Sayur Kapuk: Ribuan Warga Terancam Kehilangan Rumah, Ini Penjelasan Warga dan Kuasa Hukum 

Minggu, 22 Juni 2025 - 11:28 WIB

Artis Camelia Panduwinata Lubis Tersentuh, Tangisnya Pecah Saksikan Penggusuran Paksa Warga Kebun Sayur

Sabtu, 21 Juni 2025 - 19:33 WIB

PKL Kemayoran Tersingkir dari PRJ 2025, Serukan Perlindungan UMKM dan Warisan Budaya

Berita Terbaru