Peduli Korban Banjir di Tegal Alur, KPP Pratama Kalideres Salurkan Bantuan

- Jurnalis

Kamis, 28 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, okjakarta.com – Sebagai wujud rasa peduli terhadap warga yang terdampak musibah banjir beberapa waktu lalu di wilayah Kelurahan Tegal alur Kecamatan Kalideres Jakarta Barat menggugah perhatian dari berbagai pihak.

Kepedulian itu datang dari Kantor Pelayanan Pajak Pratama (KPP) Jakarta Kalideres yang beralamat di Jl  Raya Duri Kosambi No.36-37 10, RT.10/RW.7, Duri Kosambi, Kecamatan Cengkareng, Kota Jakarta Barat, 

Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP)Pratama Kalideres Yudi Asmara Jaka Lelana mengatakan pihaknya bersama para pegawai merasa peduli terhadap warga yang     terdampak musibah banjir beberapa waktu lalu.

“Alhamdulillah hari ini kita bersama seluruh pegawai KPP Pratama Kalideres menyisihkan rejeki untuk membantu saudara kita yang terdampak banjir yang merendam beberapa wilayah di Kelurahan Tegal Alur.”Kata Yudi

Lebih lanjut Yudi mengatakan,dengan sedikit yang kita berikan bisa membantu meringankan beban saudara kita yang terkena musibah banjir.

“Mudah mudahan dengan sedikit bantuan paket sembako dan kelengkapan bayi yang kita berikan bisa membantu meringankan beban mereka yang terdampak banjir.”tutupnya

Penyerahan paket sembako oleh KPP Pratama Kalideres di terima langsung oleh lurah Tegal Alur Dwi Kurniasih beserta jajarannya.

Berita Terkait

Komisi Informasi DKI Jakarta Dorong Ancol Tingkatkan Keterbukaan Informasi Publik
Sudin CKTRP,Pelihara Oknum Calo Berkeliaran di Lantai 10 Blok B Gedung wali Kota JB
Diduga Menjadi Tempat Prostitusi Puri Sehat Hotel & Spa
Profesionalitas KPK Dipertanyakan, Benedictus Danang: “Hukum Harus Bebas dari Kepentingan Politik
Pokja PWI Wali Kota Jaksel Peringati HPN dengan Syukuran Potong Tumpeng
Arifin, Wali Kota Jakpus Pimpin Langsung Razia Parkir Liar yang Meresahkan Kepentingan Umum
Cegah Tawuran Remaja, Kecamatan Sawah Besar Perketat Pengawasan dengan CCTV dan Patroli Gabungan
Gandeng Kementrian Kebudayaan DSNI Siap Luncurkan E-budaya Mobile

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 08:38 WIB

Komisi Informasi DKI Jakarta Dorong Ancol Tingkatkan Keterbukaan Informasi Publik

Jumat, 14 Februari 2025 - 08:29 WIB

Sudin CKTRP,Pelihara Oknum Calo Berkeliaran di Lantai 10 Blok B Gedung wali Kota JB

Kamis, 13 Februari 2025 - 12:43 WIB

Diduga Menjadi Tempat Prostitusi Puri Sehat Hotel & Spa

Kamis, 13 Februari 2025 - 08:37 WIB

Profesionalitas KPK Dipertanyakan, Benedictus Danang: “Hukum Harus Bebas dari Kepentingan Politik

Rabu, 12 Februari 2025 - 18:41 WIB

Arifin, Wali Kota Jakpus Pimpin Langsung Razia Parkir Liar yang Meresahkan Kepentingan Umum

Berita Terbaru

Mertopolitan

Diduga Menjadi Tempat Prostitusi Puri Sehat Hotel & Spa

Kamis, 13 Feb 2025 - 12:43 WIB