Walikota Jakpus Tekankan Objektifitas Tim Penilai Lomba Kelurahan

- Jurnalis

Selasa, 21 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


JAKARTA, okjakarta.com – Walikota Jakarta Pusat Dhany Sukma, S.Sos., M.A.P, membuka  Pemaparan Lomba Lurah tingkat Walikota Jakarta Pusat tahun 2024, yang kelak pemenangnya akan mewakili Jakarta Pusat untuk berlomba di tingkat DKI. Acara digelar di Gedung Seba Guna kantor  Walikota Jakarta Pusat , Jl.Tanah Abang I No.1 Kelurahan Petojo Selatan, Kecamatan Gambir. Jakarta Pusat (21/5/24).

“Saya meminta kepada para lurah untuk memaparkan sejelas-jelasnya, yakinkan tim penilai bahwa kelurahan Anda layak mewakili Jakarta Pusat berkiprah di Lomba Kelurahan Tingkat Provinsi dan Nasional,” kata Dhany Sukma.

Dhany Sukma juga menekankan pentingnya objektifitas tim penilai dalam memberikan penilaian terhadap kelurahan yang lolos verifikasi tingkat kecamatan.

“Beri penilaian yang objektif karena akan mewakili jakarta Pusat, saya akan menilai keobjektipan tim penilai, yang perlu diperhatikan adalah progres dan inovasi-inovasi yang ada di lapangan, hal ini akan dinilai secara utuh dalam menetapkan siapa yang berhak mewakili Jakarta Pusat ke tingkat Provinsi,” kata Walikota Jakarta Pusat.

Delapan kelurahan yang lolos adalah
Kelurahan Petojo Utara mewakili kecamatan Gambir, Kelurahan Kebon Sirih mewakili Kecamatan Menteng, Kelurahan Kebon Melati mewakili Kecamatan Tanah Abang, Kelurahan Kebon Kosong mewakili Kecamatan Kemayoran, Kelurahan Kartini mewakili Kecamatan Sawah Besar, Kelurahan Tanah Tinggj mewakili Kecamatan Johar Baru, Kelurahan Senen mewakili Kecamatan Senen, Kelurahan Cempaka Putih Barat mewakili Kecamatan Cempaka Putih.

Berita Terkait

Wali Kota JP, Arifin Dampingi Pj Gubernur DKI Jakarta Tinjau Bank Sampah dan Panen Sayur Hidroponik
Muhardi Komitmen Membawa Bakornas LAPENMI PB HMI sebagai Lokomotif Pendidikan Nasional
“Jaga Kampung Kite”, Ketua Forum Komunikasi LMK Cakung Inisiasi Silaturahmi dengan Pemangku Wilayah
Pelanggaran Bangunan Marak, Oknum Pejabat Sudin Citata Jakarta Barat Diduga Terlibat Korupsi
Komisi Informasi DKI Jakarta Dorong Ancol Tingkatkan Keterbukaan Informasi Publik
Sudin CKTRP,Pelihara Oknum Calo Berkeliaran di Lantai 10 Blok B Gedung wali Kota JB
Diduga Menjadi Tempat Prostitusi Puri Sehat Hotel & Spa
Profesionalitas KPK Dipertanyakan, Benedictus Danang: “Hukum Harus Bebas dari Kepentingan Politik

Berita Terkait

Selasa, 18 Februari 2025 - 17:25 WIB

Wali Kota JP, Arifin Dampingi Pj Gubernur DKI Jakarta Tinjau Bank Sampah dan Panen Sayur Hidroponik

Selasa, 18 Februari 2025 - 09:15 WIB

Muhardi Komitmen Membawa Bakornas LAPENMI PB HMI sebagai Lokomotif Pendidikan Nasional

Minggu, 16 Februari 2025 - 12:15 WIB

Pelanggaran Bangunan Marak, Oknum Pejabat Sudin Citata Jakarta Barat Diduga Terlibat Korupsi

Jumat, 14 Februari 2025 - 08:38 WIB

Komisi Informasi DKI Jakarta Dorong Ancol Tingkatkan Keterbukaan Informasi Publik

Jumat, 14 Februari 2025 - 08:29 WIB

Sudin CKTRP,Pelihara Oknum Calo Berkeliaran di Lantai 10 Blok B Gedung wali Kota JB

Berita Terbaru

News

Urban Farm Warga Cempaka Putih Barat Difalitasi Bank BRI

Selasa, 18 Feb 2025 - 15:36 WIB