Agus Setiyadi,Berdedikasi Melayani Dari Hati Menuju WBK dan WBBM Tahun 2023

- Jurnalis

Jumat, 3 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta, OKJAKARTA.com – Kantor Pertanahan Kota Administrasi Jakarta Barat berkomitmen menciptakan perubahan dengan melakukan pembangunan zona integritas menuju Integritas Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) tahun 2023.

Hal itu dilakukan dengan menerapkan enam area perubahan bersama para seluruh pimpiman dan pegawai dalam upaya mengimplementasi tagline Kementrian ATR BPN yaitu Melayani, Profesional dan Terpercaya.

“Berkat sinergi dan kolaborasi yang baik ini telah mendeklarasikan kota administrasi Jakarta Barat sebagai kota lengkap serta menjadi insan pertanahan yang mampu menciptakan inovasi baru berkontribusi nyata membangun diri untuk maju,” kata Kepala Kantor Pertanahan Kota Jakarta Barat, Agus Setiyadi.

Dikatakannya, pimpinan yang mampu menjadi teladan dan tim yang mampu bekerjasama, bertanggung jawab atas keberhasilan mencapai misi organisasi dengan membangun komunikasi yang baik dari segala lini, menciptakan pelayanan yang bersih dari pungli dan gratifikasi.

“Kami berdedikasi melayani dari hati, menciptakan rasa aman dan nyaman bagi setiap pengguna layanan, tanggap melayani setiap keluhan dan pengaduan. Berinovasi memenuhi setiap dan harapan masyarakat,” terang Agus.

Wali Kota Jakarta Barat, Uus Kuswanto juga mendukung penuh Kantor Pertanahan Kota Administrasi Jakarta Barat meraih wilayah birokrasi yang bersih dan melayani.tutupnya”.

Berita Terkait

Groundbreaking JPO JIS-Ancol, Pemprov DKI Dorong Integrasi Transportasi dan Ekonomi Jakarta Utara
GOR Serdang Ambruk Diterjang Angin, Kualitas Bangunan Publik Dipertanyakan
Pemprov DKI Berlakukan PJJ Sementara, Antisipasi Dampak Cuaca Ekstrem di Ibu Kota
PWI Pusat Rayakan Natal Bersama Wartawan Kristiani
Petugas Kebersihan PGC Terjatuh Saat Bersihkan Kaca, Jalani Operasi di RSUD Budhi Asih Alami Cedera Tangan
Rano Karno dan Kevin Wu Sambangi Glodok
Pemprov DKI-FKG UI Luncurkan Program Gigi Anak Sehat, Perkuat Upaya Preventif Sejak Usia Dini
Lebih dari 1.000 Jiwa Terdampak Banjir di Cakung Barat Akibat Luapan Kali, Warga Desak Pembuatan Embung 
Temukan berita-berita terbaru dan terpercaya dari OKJAKARTA.COM di GOOGLE NEWS. Untuk Mengikuti silahkan tekan tanda bintang.

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 12:41 WIB

GOR Serdang Ambruk Diterjang Angin, Kualitas Bangunan Publik Dipertanyakan

Jumat, 23 Januari 2026 - 06:52 WIB

Pemprov DKI Berlakukan PJJ Sementara, Antisipasi Dampak Cuaca Ekstrem di Ibu Kota

Kamis, 22 Januari 2026 - 13:47 WIB

PWI Pusat Rayakan Natal Bersama Wartawan Kristiani

Rabu, 21 Januari 2026 - 22:08 WIB

Petugas Kebersihan PGC Terjatuh Saat Bersihkan Kaca, Jalani Operasi di RSUD Budhi Asih Alami Cedera Tangan

Selasa, 20 Januari 2026 - 19:00 WIB

Rano Karno dan Kevin Wu Sambangi Glodok

Berita Terbaru

Foto: Kapolsek Tambora Kompol Muhammad Kukuh Islami memberikan arahan kepada personel gabungan TNI, Polri, Satpol PP, dan unsur pemerintah daerah saat Apel Kegiatan Rutin yang Ditingkatkan (KRYD) di Kelurahan Jembatan Lima, Jakarta Barat

TNI & POLRI

Polsek Tambora Bersama Tiga Pilar Perketat Pengamanan Malam Hari

Minggu, 25 Jan 2026 - 19:43 WIB

Foto: Dr. Bagus Sudarmanto, S.Sos., M.Si. Seorang pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) DKI Jakarta berpose di sela kegiatan organisasi, dengan latar belakang logo PWI

Opini

HPN 2026: Putusan MK Sudah Ada, Tapi Wartawan Masih Rentan

Minggu, 25 Jan 2026 - 16:11 WIB