Pelayanan Publik di Jakarta Barat Terancam Lumpuh

- Jurnalis

Selasa, 13 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, OKJAKARTA.COM – Ketiadaan sosok Lurah di sejumlah kelurahan Jakarta Barat telah menimbulkan kekisruhan dalam pelayanan publik. Warga mengeluhkan lambatnya proses administrasi dan kesulitan mengakses layanan dasar, akibat sejumlah kelurahan dipegang oleh Pelaksana Tugas (Plt) Lurah yang harus membagi perhatian untuk dua wilayah berbeda.

Kekosongan jabatan Lurah di beberapa kelurahan seperti Slipi, Kemanggisan, Kota Bambu Selatan, Tomang, Grogol, Jelambar, Kedaung Kaliangke, Jembatan Lima, Krendang, Tambora, dan Wijaya Kusuma menjadi sorotan tajam. Warga mempertanyakan mengapa kondisi ini dibiarkan berlarut-larut, sementara dampaknya langsung dirasakan oleh masyarakat.

“Ini masalah serius. Bagaimana bisa pelayanan publik berjalan optimal tanpa pemimpin di tingkat kelurahan?” ujar Wondo, tokoh masyarakat Jakarta Barat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain menghambat pelayanan administrasi, kekosongan jabatan Lurah juga berpotensi menimbulkan masalah keamanan dan ketertiban. Tanpa kepemimpinan yang kuat di tingkat tapak, potensi konflik sosial dan kriminalitas bisa meningkat.

Pemkot Jakarta Barat belum memberikan keterangan resmi terkait permasalahan ini. Namun, warga mendesak agar pemerintah serius menangani persoalan tersebut.

“Jangan sampai pelayanan publik dikorbankan akibat buruknya manajemen pemerintahan,” pungkasnya.

Warga berharap Pemkot Jakarta Barat segera mengambil langkah konkrit, seperti mempercepat proses rekrutmen dan mutasi pegawai, serta meningkatkan efisiensi pelayanan melalui pemanfaatan teknologi informasi. (MW)

Berita Terkait

Sah! Terpilih Sembilan Anggota Dewan Pers Masa Bakti 2025-2028
Perkuat Sinergi Kelembagaan, Ketua KI DKI Jakarta Kunjungi KI Jabar
Begal Motor Kembali Terjadi di Bekasi, Seorang Emak-Emak Jadi Korban di Ciketing Rawa Mulya
Difitnah, Lurah Gunung Sahari Selatan Akan Tempuh Jalur Hukum ke Dewan Pers dan Polda Metro Jaya
Gembrata Apresiasi Kinerja Polres Jakarta Pusat, Selalu Humanis Dalam Mengawal Aksi Demonstrasi
M. Kukuh lslami: Kapolsek Tambora Bersinergi Dengan Para Tokoh Masyarakat Duri Utara Tambora
Komandan Resimen Mahasiswa Jayakarta Apresiasi Peran TNI AL, Kecam Pernyataan Kontroversial Menteri KKP
Koarmada RI Gelar Baksos, Bakkes, Makan Bergizi di Pesantren Al Fatah

Berita Terkait

Selasa, 4 Maret 2025 - 22:16 WIB

Sah! Terpilih Sembilan Anggota Dewan Pers Masa Bakti 2025-2028

Senin, 3 Maret 2025 - 11:59 WIB

Perkuat Sinergi Kelembagaan, Ketua KI DKI Jakarta Kunjungi KI Jabar

Senin, 17 Februari 2025 - 15:52 WIB

Begal Motor Kembali Terjadi di Bekasi, Seorang Emak-Emak Jadi Korban di Ciketing Rawa Mulya

Minggu, 16 Februari 2025 - 22:07 WIB

Difitnah, Lurah Gunung Sahari Selatan Akan Tempuh Jalur Hukum ke Dewan Pers dan Polda Metro Jaya

Senin, 3 Februari 2025 - 04:46 WIB

Gembrata Apresiasi Kinerja Polres Jakarta Pusat, Selalu Humanis Dalam Mengawal Aksi Demonstrasi

Berita Terbaru

Foto: Sosialisasi Minim, Pembangunan BTS di Jatinegara Cakung Tuai Kontroversi

Mertopolitan

Warga Menolak Keras Pembangunan Menara BTS di Jatinegara

Selasa, 4 Mar 2025 - 23:51 WIB