Penilaian 8 Aksi Konvergensi Stunting, Wali Kota: Ini Tanggung Jawab Kita Semua Dalam Menciptakan Generasi Emas

- Jurnalis

Selasa, 28 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kota Administrasi Jakarta Pusat pelaksanaan berlangsung secara virtual, di Ruang Serbaguna Besar, Kantor Wali Kota Jakarta Pusat, Jalan Tanah Abang I, Gambir, Rabu (28/5)

Kota Administrasi Jakarta Pusat pelaksanaan berlangsung secara virtual, di Ruang Serbaguna Besar, Kantor Wali Kota Jakarta Pusat, Jalan Tanah Abang I, Gambir, Rabu (28/5)

JAKARTA, okjakarta.com

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta melakukan penilaian kinerja 8 aksi konvergensi percepatan penurunan stunting kabupaten dan kota.

Untuk di Tingkat Kota Administrasi Jakarta Pusat pelaksanaan berlangsung secara virtual, di Ruang Serbaguna Besar, Kantor Wali Kota Jakarta Pusat, Jalan Tanah Abang I, Gambir, Rabu (28/5).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Wali Kota Administrasi Jakarta Pusat Dhany Sukma mengatakan, ini merupakan media evaluasi karena Kota Administrasi Jakarta Pusat merupakan bagian dari Provinsi DKI Jakarta sehingga, dilakukan paparan untuk melihat sejauh mana cakupan dari penanganan upaya penurunan stunting atau tengkes yang ada di Jakarta Pusat.

Dalam penilaian ini pihaknya sudah memaparkan 8 aksi konvergensi penurunan stunting yang dilakukan Pemkot Administrasi Jakarta Pusat dan inovasi-inovasi yang melibatkan para CSR.

“Ini media yang bagus sebagai penyemangat kita semua untuk mau bergerak, berkomitmen kasus stunting bisa dituntaskan. Alhamdulillah Kita sudah melakukan 8 aksi konvergensi penurunan stunting dan kita sudah bisa menekan angka stunting di bawah target nasional,” katanya.

Dhany juga bersyukur dalam penilaian ini mendapat komentar dan nilai yang sangat baik dari para tim penilai namun, yang terpenting adalah secara realita kasus stunting harus bisa diatasi.

“Kalau memang di nilai baik alhamdulillah yang penting adalah komunikasi, koordinasi, kolaborasi, dan komitmen semua pihak melakukan menurunkan angka stunting, namun yang terpenting adalah secara realita harus bisa kita atasi, karena itu adalah tanggung jawab kita semua dalam menciptakan generasi emas di tahun 2045,” tandasnya.

Berita Terkait

Ketua Fwji Indonesia Jakarta Barat H. Wawan, Buka Bersama dengan Anak Yatim
Terima Audiensi PWI, Wali Kota Arifin Bahas Upaya Benahi RW Kumuh di Jakarta Pusat
Wali Kota Jakpus, Menerima Audiensi PWI dan Mendukung Penuh Kegiatan Fun Bike
Khoe Seng Seng Mencari Keadilan Atas Pemutusan Listrik di Kios Miliknya di ITC Mangga Dua
Nakertransgi Jakpus Buka 2.708 Lowongan Kerja
Fahira Idris: Berkah Ramadhan Berikan Santunan 50 Anak Yatim di Wijaya Kusuma
Gerak Cepat Plt Wali Kota Jakarta Timur Bersih-bersih Pascabanjir
Arifin dampingi Mentri Perumahan Maruarar Sirait Peninjauan Rumah Akan Direnovasi Pos Rw 012 Tanah Tinggi

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 21:10 WIB

Ketua Fwji Indonesia Jakarta Barat H. Wawan, Buka Bersama dengan Anak Yatim

Kamis, 13 Maret 2025 - 16:45 WIB

Terima Audiensi PWI, Wali Kota Arifin Bahas Upaya Benahi RW Kumuh di Jakarta Pusat

Kamis, 13 Maret 2025 - 15:10 WIB

Wali Kota Jakpus, Menerima Audiensi PWI dan Mendukung Penuh Kegiatan Fun Bike

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:30 WIB

Khoe Seng Seng Mencari Keadilan Atas Pemutusan Listrik di Kios Miliknya di ITC Mangga Dua

Rabu, 12 Maret 2025 - 14:04 WIB

Nakertransgi Jakpus Buka 2.708 Lowongan Kerja

Berita Terbaru

Foto: JXB Siap Kolaborasi untuk Kemajuan Pariwisata di Ibu Kota

Blog

Jakarta Experience Board Percantik Wajah Ibu Kota

Kamis, 13 Mar 2025 - 05:23 WIB