Tiga Pilar Jakarta Pusat Gelar Upacara Pengibaran Bendera

- Jurnalis

Jumat, 2 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pengibaran Bendera Merah Putih di Hari ke 2

Pengibaran Bendera Merah Putih di Hari ke 2

JAKARTA, okjakarta.com

Tiga pilar Jakarta Pusat menggelar upacara pengibaran bendera merah putih di depan Pos Polisi Thamrin, Jl. M.H. Thamrin, Menteng, Jumat (2/8) pagi.

Pengibaran bendera merah putih ini dalam rangka Bukan Kebangsaan sekaligus menyambut Hari Kemerdekaan ke-79 Republik Indonesia.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Wali Kota Administrasi Jakarta Pusat Dhany Sukma menjelaskan bahwa upacara pengibaran bendera di hari kedua ini yang menjadi tuan rumah yaitu Kecamatan Tanah Abang.

“Yang menjadi tuan rumah untuk melaksanakan upacara pengibaran bendera merah putih ini adalah Kecamatan Tanah Abang dan yang bertugas mengibarkan bendera yaitu Legiun Veteran didukung oleh seluruh organisasi profesi TNI-Polri dan juga Pemerintah Kota (Pemkot)!Administrasi Jakarta Pusat,” terangnya.

Dhany mengatakan, upacara pengibaran bendera merah putih ini akan dilaksanakan selama satu bulan.

“Selama sebulan penuh akan dilaksanakan pengibaran bendera yang penyelenggaranya itu mewakili kecamatan, koramil, dan polsek sedangkan pelaku upacaranya bisa dari Legiun Veteran, kelompok difabel, paralimpik, organisasi profesi yang berasal dari perhotelan seperti koki dan barista,” jelasnya.

Dhany berharap semoga dengan adanya upacara pengibaran bendera merah putih ini bisa menumbuhkan rasa semangat kebangsaan dan cinta tanah air.

Berita Terkait

Dudung Abdurrachman Resmi Buka Rakornas Desa 2025
Klaim Ditolak, Peserta Asuransi Diminta Sertifikat Tanah oleh Prudential Sharia
Revisi UU Kejaksaan Tunai Polemik, Mahasiswa Hingga Aktivis Kawal dan Awasi Demi Kepentingan Rakyat
PWI Tetap Satu, Kisruh Berawal dari Kasus Cash Back
Owner Karya Sidqi Mandiri: Informasi Berita Miring itu Tidak Benar
PWI Pusat Tunjuk Austin Tumengkol Jabat Plt Ketua PWI Sumut
HPN 2025 Riau Berjalan Lancar Penuh Keakraban
Puncak Peringatan HPN 2025 Dimulai dengan Jalan Santai hingga Ikrar Anti Korupsi

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 03:41 WIB

Dudung Abdurrachman Resmi Buka Rakornas Desa 2025

Selasa, 18 Maret 2025 - 13:56 WIB

Klaim Ditolak, Peserta Asuransi Diminta Sertifikat Tanah oleh Prudential Sharia

Selasa, 11 Maret 2025 - 22:18 WIB

Revisi UU Kejaksaan Tunai Polemik, Mahasiswa Hingga Aktivis Kawal dan Awasi Demi Kepentingan Rakyat

Sabtu, 15 Februari 2025 - 21:08 WIB

PWI Tetap Satu, Kisruh Berawal dari Kasus Cash Back

Rabu, 12 Februari 2025 - 20:29 WIB

Owner Karya Sidqi Mandiri: Informasi Berita Miring itu Tidak Benar

Berita Terbaru

Mertopolitan

Pokja PWI Jakpus Pererat Solidaritas Jurnalis di Bulan Suci Romadan

Jumat, 21 Mar 2025 - 23:53 WIB